Rabu, 08 Mei 2013

FAKTOR PENUNJANG MINI 4WD/TAMIYA

 FAKTOR PENUNJANG MINI 4WD/TAMIYA

Fator penunjang mini 4wd / tamiya ada beberapa, yang pertama tentunya mesin atau sering disebut dinamo,, dan isi dari dinamo ada beberapa jenis yaitu killikan dinamo dan magnet, apa yang di maksud kilikan dinamo,? killikan dinamo terdiri dari satu set angkur / keren dan kawat lilitan / email,, tentu besar kecilnya ukuran angkur dan kawat email serta jumlah gulungan juga menentukan kecepatan putar / rpm dan kecepatan yang dihasilkan mulai dari 10Kmh-200Kmh, untuk kecepatan 10-100Kmh biasa digunakan mulai dari tamiya biasa / anak-anak umur 10 tahun kebawah sampai tamiya speed pro yang biasa dimainkan oleh orang-orang dewasa bahkan kakek-kakek sekalipun, dan untuk kecepatan di atas 100-200Kmh biasa digunakan buat tamiya Nascar yang lintasanya biasanya terdiri dari 75% lurus 25% belokan, 

Dibawah ini beberapa contoh gambar lilitan/kilikan dinamo Tamiya / Mini 4wd :





Apa yang saya tuliskan mungkin masih banyak kurangnya so saya juga masih Newby didunia Mini 4wd / Tamiya, salam gasssss polllllllllllll

Tidak ada komentar:

Posting Komentar